Vivi Zubedi, A Successful Hijab Designer

Vivi Zubedi, A Successful Hijab Designer

Bagi masyarakat Indonesia mungkin nama “Abaya” belum banyak yang tahu. Abaya merupakan busana muslim wanita Arab dengan cutting-an yang lebih ramping, seperti A-line maupun Umbrella Line. Biasanya warna yang diaplikasikan pada abaya adalah hitam dengan bahan seperti Jet Black atau Super Black. Ornamen lain yang biasanya ada pada abaya bisa…

Make Up Tutorial: Inspirasi Riasan Dinner Date Bersama Pasangan

Make Up Tutorial: Inspirasi Riasan Dinner Date Bersama Pasangan

Ingin dinner bersama pasangan? Tapi bingung dengan jenis tampilan makeup apa yang pas di wajah? Sekarang kamu tidak perlu pusing-pusing lagi, Ladies! Di kesempatan kali ini, redaksi Banananina ingin membantu kamu untuk tampil mempesona di hadapan pasanganmu saat dinner date nanti dengan Sweet Look make up. Seperti apa sih tampilannya? Yuk, simak…

Wisata Kuliner di Tanah Kelahiran RA Kartini

Wisata Kuliner di Tanah Kelahiran RA Kartini

RA Kartini hari pada tanggal 21 April 1879 di Jepara. Kini, tanggal lahir Kartini tersebut diperingati sebagai Hari Kartini, untuk mengenang jasa-jasanya bagi Indonesia. Dalam artikel kemarin, Banananina membahas mengenai wisata sejarah di Jepara dan Rembang, tempat tinggal Kartini semasa hidup. Kali ini, Banananina akan mengajak kamu berwisata kuliner di…

Joy Roesma, dari Feature Journalist Hingga Menjadi Book Author

Joy Roesma, dari Feature Journalist Hingga Menjadi Book Author

Bagi penggemar buku Kocok! pasti sudah tidak asing lagi dengan nama Joy Roesma. Wanita yang hobi menulis ini telah melahirnya buku-buku best seller yang ditulis bersama partner-nya, Nadia Mulya. Setelah memutuskan untuk menjadi ibu rumah tangga dan berhenti dari pekerjaannya sebagai Feature Journalist, kini Joy Roesma lebih dikenal sebagai book…